NCT mengeluarkan Power suply seri baru, yaitu NCT  w650 NEW SERIES / PRO. Power suply ini memiliki 
keistimewaan lain dari seri sebelumnya karena menggunakan 2 buah fan pendingin berukuran 8 cm. cat powder coating warna merah ferrari melapisi permukaan covernya dan hitam doff 
dengan keunikan texture powder coatingnya. Untuk pemanisnya produk ini 
dilengkapi dengan fan grill chrome.
Konektor yang tersedia pada PSU ini adalah : 24 Pin, 4 Pin, 2 ATA dan 3 SATA
Komponen PSU 100% New dan dilengkapi dengan double magnetic ring over voltage protection
PSU W650 New Series ini support untuk penggunaan intel Pentium 4, dual core, 
core2duo, i3, i5 dan i7 standar, dan dapat pula untuk processor dari 
AMD yang selevel.
PSU ini sangat berbeda dengan power supply murah yang beredar dipasaran 
sebab power supply murah dipasaran yang beredar terutama dengan konektor
 warna putih adalah PSU Rekondisi, dan biasanya agar murah dipesan tanpa
 menggunakan over voltage protector, trafo yang digunakan sangat kecil 
dan bahan baku kumparannya menggunakan campuran aluminium bukan tembaga 
murni, sehingga akan membahayakan komponen seperti mainboard dan 
harddisk anda, maka dari itu produk semacam itu bisa dijual dengan harga
 jauh yang sangat murah.
jadi temen-temen masih mau pake PSU rekondisi?? tentu saja kualitasnya sangat tidak terjamin :)
 



 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
Posting Komentar